Pintar Cantik dan Mempesona

Kumpulan Artikel, tips, resep memasak, kesehatan, dan semua hal tentang wanita

Monday, November 26, 2012

Aku Nggak Mau Makan!

Anak susah makan Hari ini bunda maya mengeluhkan anaknya yang doyan sekali makan, hiih kok bisa bisa sih! kataku tanpa sadar. lalu aku ceritakan bagaimana ponakan-ponakanku juga anak dari sahabat kerjaku selalu mengeluhkan anaknya yang sangat sulit makan. Rata-rata mereka sangat tidak antusias sekali jika diingatkan untuk makan. Kalaupun mereka mau ada-ada saja permintaannya, walaupun makanan yang diinginkan sudah diberikan ternyata tetap saja...

Sunday, November 25, 2012

Perawatan Jenis- Jenis Rambut

Rambut merupakan mahkota wanita, dengan rambut penampilan kita akan semakin sempurna. Tapi tahukah anda rambut terdiri dari beberapa jenis, bagaimana cara merawatnya agar tetap sehat sesuai dengan jenis rambut kita. Dan ini adalah jenis rambut dan cara perawatannyanya sehari-hari. Rambut Berminyak Rambut jenis ini terlihat berminyak dan mudah lepek akibatnya rambut cepat kotor. Gunakan shampo khusus berminyak dan gunakan kondisioner untuk...

Bawang Putih - Untuk Anti Kerut

  Bawang putih adalah nama tanaman dari genus Allium sekaligus nama dari umbi yang dihasilkan. Selain membuat cita rasa masakan, bawang putih memiliki banyak khasiat. Dulu bawang putih digunakan untuk  mencegah timbulnya bekas gigitan nyamuk dengan cara mengolesinya didaerah gigitan, juga untuk menurunkan demam anak dengan mengompreskan parutan bawang merah di kepala anak.  Kini sebuah penelitian mengungkapkan, bawang memberi...

KUKU KUAT DAN SEHAT

Semakin bertambah usia, kondisi kuku akan semakin keras dan rapuh, apabila pada ibu-ibu rumah tangga yang sering bersentuhan dengan berbagai pembersih dan air, biasanya kuku menjadi jauh lebih suram dan mudah patah, bahkan terkena jamur. Untuk menjaga tampilan kuku sehat bersinar dan kuat, sebenarnya cukup sederhana caranya. Yaitu dengan mencuci bersih tangan dan kaki dengan air hangat dan sabun mandi yang lembut, keringkan. Lalu, oleskan, minyak...

Saturday, November 3, 2012

Tips Membuat Kaldu Dalam Pembuatan Soto

Kuah soto identik dengan kaldu yaitu air rebusan dari daging atau ayam. Kaldu mempunyai peranan penting terhadap rasa soto. Kaldu yang lezat akan menghasilkan citarasa soto yang lezat dan enak. Berikut tips membuat kaldu soto: Untuk menghasilkan kaldu dengan citarasa yang lezat, gunakan perbandingan 2:1 antara cairan, baik itu air, santan maupun susu dengan daging. Agar menghasilkan kaldu daging atau ayam yang jernih, sebaiknya cuci daging/...

Friday, November 2, 2012

Asal Usul Rainbow Cake

Rainbow cake berawal dari seorang mahasiswi berusia 21 tahun yang bernama Kaitlin Flanner yang ingin memberikan hadiah spesial pada temannya yang akan berulang tahun. Karena sang teman suka dengan warna-warna pelangi (rainbow), Kaitlin pun menciptakan kue krim lapis polos yang jika dipotong akan muncul warna-warni indah layaknya pelangi jadilah kue tersebut bernama rainbow cake. Banyak yang menyukai kue unik Kaitlin apalagi setelah kue tersebut...